ADS

Monday, November 9, 2015

Catfish with soy sauce

makan ikan memang banyak manfaatnya tetapi terkadang untuk memasak dengan bumbu-bumbu yang banyak menyebabkan rasa enggan memasaknya. alternatif lain ikan digoreng. berikut ini kami coba membagi resep masakan ikan berkuah dengan rasa yang lezat dan tentu saja masak dengan cara praktis tidak memerlukan peralatan memasak yang banyak sehingga setelah selesai memasak tidak di perlukan proses repot  membersihkan alat masak..


RESEP
 Bahan :
  • 1 kg     Ikan patin / catfish
  • 6 siung bawang putih /garlic
  • 8 siung bawang merah / onion 
  • 2 buah  tomat
  • 2 lembar daun jeruk / lime leaf
  • 6 sendok makan kecap / soy sauce
  • 4 cm gula merah / brown sugar
  • 1 sendok teh garam atau sesuai selera
  • air
cara :
  • goreng 1/2 matang ikan patin, angkat , tiriskan
  • masukkan air kedalam panci / penggorengan
  • tambahkan irisan bawang merah dan bawang putih
  • nyalakan api
  • tambahkan ikan patin yang telah digoreng
  • tambahkan garam, masak sampai tercium aroma bawang merah dan bawang putih
  • tambahkan irisan tomat
  • tambahkan kecap
  • masak hingga airnya tinggal 1/3
  • angkat dan sajikan


Tips:
gunakan air sampai ikan terendam sempurna
jika anda lebih suka ikan yang tidak basah anda dapat memanggangnya sebentar , sajikan dengan kuah masakan
ikan patin dapat diganti dengan ikan air tawar (freshwater fish) lainnya
daun jeruk / lime leaf berfungsi untuk menghilangkan bau amis ikan jika anda merasa masakan masih berbau amis anda dapat menambahkan jumlahnya
jika tidak ada daun jeruk masakan tetap terasa lezat, daun jeruk tidak mempengaruhi rasa secara signifikan

No comments:

Post a Comment